Survei Indikator Pilwalkot Makassar, Paslon Nomor Urut 1 MULIA Unggul 41,9%

    Survei Indikator Pilwalkot Makassar, Paslon Nomor Urut 1 MULIA Unggul 41,9%

    BREAKING NEWS, MAKASSAR - Perhelatan Pemilihan Gubernur dan wakil gubernur serta pemilihan walikota dan wakil walikota makin memanas jelang pemungutan suara 27 November mendatang

    Kota makassar merupakan salah satu daerah kota madya dan ibukota provinsi Sulawesi selatan yang melakukan pemilihan kepala daerah serentak. 

    Makassar memiliki masyarakat yang sangat mejemuk dan DPT terbesar dari daerah kabupaten kota lainnya di Sulawesi Selatan. 

    Pemilihan kepala daerah kurang lebih enam hari lagi, kota makassar miliki empat calon walikota dan wakil walikota. 

    Dari hasil survei terbaru Indikator untuk kota  makassar, hari ini Pertanggal 21/11/2024, Berikut persentasenya:

    1. Appi-Aliyah 41, 9%
    2. Seto-Rezki 21.1%
    3. Indira-Fauzi 25.1%
    4. Amri-Rahman 2.1%

    Paslon No urut 1 MULIA (Munafri Aliah) mengungguli paslon lainnya dengan perolehan survei tertinggi yaitu 41, 9%.

    barru sulsel makassar
    Rudy kahar

    Rudy kahar

    Artikel Sebelumnya

    Pemkab Barru Gelar Rapat Lintas Sektoral,...

    Artikel Berikutnya

    H. Sukri Sulaeman Ajak Keluarga Menangkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    H. Sukri Sulaeman Ajak Keluarga Menangkan Andi Ina-Abustan: Kita Kawal Kemenangan Bersama!
    Survei Indikator Pilwalkot Makassar, Paslon Nomor Urut 1 MULIA Unggul 41,9%
    Pemkab Barru Gelar Rapat Lintas Sektoral, Jelang Penilaian KKS 2024

    Ikuti Kami